DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI

KANTOR WILAYAH DJBC ACEH

KANTOR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BEA DAN CUKAI TMP C LANGSA

Search

Bea Cukai Langsa Gelar Konferensi Pers Penindakan Penyelundupan Barang Impor Ilegal

Langsa, Selasa (21/5) – Dengan mengundang instansi terkait dan media massa, Bea Cukai Langsa laksanakan konferensi pers operasi penindakan barang impor ilegal di Desa Bandar Khalifah, Kec. Bendahara, Kab. Aceh Tamiang, Prov. NAD oleh tim gabungan Kanwil Bea Cukai Aceh, Bea Cukai Langsa, Sub Denpom IM/1-2 Langsa, dan Sub Denpom IM/1-6 Aceh Tamiang. Operasi gabungan […]
Baca Selengkapnya

Kanwil DJBC Aceh, Bea Cukai Langsa, dan Satgas BAIS Tindak Kegiatan Impor Ilegal di Kabupaten Aceh Tamiang

Langsa, 22 April 2024 – Dalam upaya memberantas kegiatan impor ilegal, Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Aceh, Bea Cukai Langsa, bersama dengan Satuan Tugas Badan Intelijen dan Keamanan (BAIS) Aceh telah melaksanakan Kegiatan Operasi Gabungan di Kabupaten Aceh Tamiang, Provinsi Aceh. Operasi dilakukan pada Jumat, 20 April 2024, mulai pukul 04.30 hingga […]
Baca Selengkapnya

Bea Cukai Langsa Tindak Berbagai Jenis Barang Impor Ilegal di Kabupaten Aceh Tamiang

Langsa, Rabu (9/3) – Sebagai wujud nyata dari salah satu fungsi Direktorat Jenderal Bea dan Cukai yaitu Community Protector, Bea Cukai Langsa terus gencar dalam melindungi masyarakat dari masuknya barang-barang ilegal yang dilakukan oleh para penyelundup khususnya di bawah wilayah pengawasan Bea Cukai Langsa.–Pada hari Selasa (8/3), telah dilaksanakan penindakan terhadap dua kendaraan pick up […]
Baca Selengkapnya